Live Streaming Pembukaan Bali Mega Rupa 2020
Pembukaan Bali Megarupa, Rabu 28 Oktober 2020 pk 16.00 Wita-selesai secara daring melalui kanal Youtube Disbud Prov. Bali.
Pembukaan Bali Megarupa, Rabu 28 Oktober 2020 pk 16.00 Wita-selesai secara daring melalui kanal Youtube Disbud Prov. Bali.
Saksikan Minggu, 1 Nopember 2020 Pukul 20.00 Wita
Saksikan Minggu, 1 Nopember 2020 Pukul 19.00 Wita
Saksikan Minggu, 1 Nopember 2020 Pukul 18.00 Wita
Seorang gadis Bali penari legong keraton, lahir sebuah karya seni berbasis virtual yang diberi judul “Adi Candra” yang bermakna cinta sejati. Berawal dari sebuah pertunjukan seni tari Legong Pengeleb seorang…
Diceritakan ada seorang saudagar besi dari negeri asing bernama Tuan Ek’Ok datang ke sebuah desa kecil di pulau Bali dalam pencarian jati diri akan keindahan alam dan kesenian budaya daerah…
Setelah awatara Wisnu menjadi Narasimha berhasil mengalahkan raja angkara Hiranyakasipu, beliau Narasimha juga menjadi lupa diri menjadi egois dan arogan membuat ketakutan di tiga dunia sehingga istri beliau Dewi Laksmi…
Synthesis memiliki arti kata yaitu perpaduan dimana perpaduan merupakan sesuatu yang sangat lumrah dikalangan masyarakat… dengan memadukan semua perbedaan maka akan menimbulkan sesuatu yang selaras dan sangat indah,, “synthesis” merupakan…
https://www.youtube.com/watch?v=FopYnw8S0ao
Pagelaran ini bertajuk “ANGKUS PRANA: Mula Segala Ada”. Walau dipetik dari bahasa Sansekerta, pertunjukan ini pada penggarapannya mengkreasikan unsur – unsur nada, kata rupa, suara, dan warna yang merangkum semangat…